Desa Siaga Sehat Jiwa

Desa Siaga Sehat Jiwa (DSSJ) adalah sebuah program yang bertujuan untuk meningkatkan kesadaran, kemauan, dan kemampuan masyarakat desa dalam mewujudkan desa yang sehat jiwa. Dalam program ini, masyarakat desa/Kelurahan didorong untuk berperan aktif dalam upaya pencegahan dan pengendalian masalah kes....

Mudik Sehat Aman Ceria

Kesehatan menjadi faktor paling penting dalam memastikan mudik lebaran aman dan selamat sampai tujuan. Apa yang harus dilakukan? Pastikan mudik dalam kondisi badan sehat, prima, dan cukup tidur Lakukan istirahat setiap 4 jam perjalanan Mempersiapkan bekal makanan dan minuman yang cukup Memper....

Mudik Sehat Aman Ceria

Lebaran sebentar lagi, saatnya bagi masyarakat menghabiskan waktu liburan bersama keluarga besar dikampung halaman. Mudik menjadi momen yang dinanti untuk menyambut idul fitri, untuk itu jaga stamina dan kesehatan tubuh dengan menerapkan berbagai tips mudik sehat diatas. Tidak lup....

Kebijakan Germas

GERMAS adalah sebuah gerakan yang bertujuan untuk memasyarakatkan budaya hidup sehat serta meninggalkan kebiasaan dan perilaku masyarakat yang kurang sehat. Aksi GERMAS ini juga diikuti dengan memasyarakatkan perilaku hidup bersih dan sehat dan dukungan untuk program in....

HARI TB SEDUNIA

24 Maret 2023 merupakan kampanye global untuk memperingati Hari Tuberkulosis Sedunia. Dalam memperingati HTBS dengan tema global "Yes! We Can End TB", tema yang dipilih oleh Indonesia adalah tema yang berkaitan dengan kerjasam multipihak untuk mencegah dan mencapai eliminasi TBC yaitu &quo....

Hari AIDS Sedunia

AIDS merupakan penyakit mematikan yang dapat ditularkan dari manusia satu ke manusia lainnya melalui kontak fisik seperti berhubungan intim. Pada tahun 2022, setidaknya ada sekitar 630.000 orang meninggal karena penyakit terkait AIDS di seluruh dunia. Hari AIDS Sedunia mengingatkan masyarakat ....

Pengambilan Sampel Air Minum Dan Air Bersih

    Sanitasi yang baik merupakan faktor penting dalam mencegah berbagai macam masalah kesehatan dan gizi, salah satunya adalah untuk mencegah stunting. Sanitasi yang buruk dapat menimbulkan penyakit infeksi pada balita serta diare dan kecacingan yang dapat mengganggu....